Collaborative Group Collaborative Teaching UAD – UiTM
Dalam rapat antara S-2 PBI UAD dengan UiTM pada Jumat 3 November 2023 secara daring diputuskan bahwa tiga dosen ditugaskan mengajar para mahasiswa Malaysia sebagai salah satu kelanjutan implementasi kerja sama dalam bidang pendidikan dari dua institusi berbeda negara.
Dari sekian staf pengajar S-2 PBI UAD, Dr. Fauzia, M.A., Dr. Iin Inawati, M.Pd., dan Dr. Ikmi Nur Oktavianti, M.A. adalah yang terpilih mewakili. Ada tiga mata kuliah dari tiga kelas yang akan diajar, yakni English for Pre Diploma, Integrated English Language, dan English for Critical Academic Reading.
Pelaksanaan pengajaran akan dilaksanakan sekitar Desember 2023-Januari 2024 secara daring.