MPBI Kirim Peserta Pelatihan Pengelolaan Sistem Informasi Akademik
Program Pascasarjana Universitas Ahmad Dahlan menyelenggarakan pelatihan pengelolaan evaluasi studi pada program sistem informasi akademik bagi seluruh staf program studi S2. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis, 13 Juli 2017 bertempat di Laboratorium Riset Teknik Informatika Universitas Ahmad Dahlan kampus 3. Opening sekaligus pemandu acara oleh Danang Sukantar, M.Pd. Kepala Kantor Program Pascasarjana Universitas Ahmad Dahlan. […]